logo gorontalo post
  • METROPOLIS
  • PERISTIWA
  • EKONOMI BISNIS
  • SPORTIVO
  • KORAN DIGITAL
No Result
View All Result
Logo gorontalo post
  • METROPOLIS
  • PERISTIWA
  • EKONOMI BISNIS
  • SPORTIVO
  • KORAN DIGITAL
No Result
View All Result
logo gorontalo post
No Result
View All Result
Pemkot Gorontalo

Home Ekonomi Bisnis

PENAS XVII Diprediksi Beri Efek Ekonomi, Bakal Dihadiri 30 Ribu Orang, Enam Ribu Homestay Disiapkan

Lukman Husain by Lukman Husain
Thursday, 29 January 2026
in Ekonomi Bisnis
0
Rapat terpadu panitia pelaksanaan Pekan Nasional Petani Nelayan (PENAS) XVII Tahun 2026 di Aula Rumah Jabatan Gubernur Gorontalo, Rabu (28/1/2025). (Foto : Mila-Diskominfotik)

Rapat terpadu panitia pelaksanaan Pekan Nasional Petani Nelayan (PENAS) XVII Tahun 2026 di Aula Rumah Jabatan Gubernur Gorontalo, Rabu (28/1/2025). (Foto : Mila-Diskominfotik)

Bagikan ke FacebookBagikan ke TwitterBagikan ke Whatsapp

Gorontalopost.co.id, GORONTALO — Pekan Nasional Petani Nelayan (PENAS) XVII Tahun 2026 akan berlangsung di Gorontalo. Pemerintah daerah memastikan kesiapan akomodasi peserta secara maksimal.

Hal tersebut dibahas dalam rapat terpadu panitia nasional, provinsi, dan kabupaten yang berlangsung di Aula Rumah Jabatan Gubernur Gorontalo, Rabu (28/1).

Gubernur Gusnar Ismail menyampaikan rapat terpadu digelar untuk memastikan kesiapan Gorontalo sebagai tuan rumah sekaligus mengantisipasi berbagai persoalan teknis di lapangan.

Pembahasan difokuskan pada kesiapan materi kegiatan, lokasi pelaksanaan, serta pelayanan bagi peserta dari seluruh Indonesia. “Rapat ini bertujuan memastikan kesiapan daerah sebagai tuan rumah sekaligus menyiapkan solusi atas potensi kendala teknis, termasuk pelayanan peserta PENAS,” ujar Gusnar.

Related Post

Bulog Bayar Gabah Petani via Transfer

Pertamina Patra Niaga Sulawesi, Perkuat Sinergi Pengamanan Distribusi Energi

Inflasi Tahunan Gorontalo Terkendali, Berada pada Angka 2,52 Persen, Masuk 10 Besar Nasional

BI Dorong Persatuan dan Digitalisasi Pembayaran, Peringati Hari Patriotik Dukung Fun Run 2026

Ia menjelaskan, jumlah peserta PENAS XVII diperkirakan mencapai sekitar 30 ribu orang dengan mayoritas berasal dari provinsi sekitar Sulawesi yang terhubung jalur darat. Pemerintah daerah tidak menetapkan pembatasan jumlah peserta dan berkomitmen menyiapkan kebutuhan akomodasi sesuai kebutuhan.

Pemprov Gorontalo menyiapkan lebih dari 6.000 rumah warga sebagai homestay yang tersebar dalam radius maksimal tujuh kilometer dari lokasi kegiatan. Setiap rumah diperkirakan dapat menampung lima hingga sepuluh orang sesuai kapasitas dan standar kelayakan yang ditetapkan.

“Nah ini juga perlu disosialisasikan bahwa Rp160.000 itu dibayar duluan oleh peserta yang datang dan itu semuanya diterima utuh oleh pemilik rumah jadi tidak ada potongan,” ungkap Gusnar.

“Kalau ada masyarakat nih yang rumahnya bisa ditempati, hubungi pihak desa, hubungi kepala desa setempat untuk minta didaftarkan rumahnya sebagai rumah calon homestay,” imbuhnya.

Ia menambahkan, tarif tersebut sudah termasuk penyediaan makan pagi dan makan malam oleh pemilik rumah selama kegiatan berlangsung sekitar lima hingga enam hari. Skema ini diharapkan memberikan dampak ekonomi langsung bagi masyarakat Gorontalo. (tro)

Tags: Efek Ekonomi PENASPekan Nasional Petani Nelayanpemprov gorontaloPENAS XVII

Related Posts

GUDANG BULOG - Aktivitas penampungan jagung di gudang tambahan milik Bulog Gorontalo di Desa Tinelo, Kecamatan Talaga Biru, yang terus berlangsung. Bulog terus menyerap gabah dan jagung pipil kering petani. (foto : dok / bulog gorontalo)

Bulog Bayar Gabah Petani via Transfer

Wednesday, 28 January 2026
PERKUAT SINERGI - Pertemuan Executive General Manager (EGM) Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi, Deny Sukendar, bersama Kapolda Sulawesi Tenggara Irjen Pol. Didik Agung Widjanarko, S.I.K., M.H di Kendari, terkait singeri pengamanan distribusi energi di wilayah itu. (foto: dok-pertamina patra niaga sulawesi)

Pertamina Patra Niaga Sulawesi, Perkuat Sinergi Pengamanan Distribusi Energi

Wednesday, 28 January 2026
Paparan dalam Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah yang dipimpin oleh Menteri Dalam Negeri secara daring, Selasa (27/1/2026).

Inflasi Tahunan Gorontalo Terkendali, Berada pada Angka 2,52 Persen, Masuk 10 Besar Nasional

Wednesday, 28 January 2026
DIGITALISASI PEMBAYARAN - Penyelenggaraan Fun Run yang berlangsung di Universitas Muhammadiyah Gorontalo didukung Bank Indonesia Gorontalo. (foto: dok – bi gorontalo)

BI Dorong Persatuan dan Digitalisasi Pembayaran, Peringati Hari Patriotik Dukung Fun Run 2026

Tuesday, 27 January 2026
Program Smexpo untuk mendorong agar pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) bisa naik kelas sekaligus meningkatkan penjualannya. (Foto: dok/Pertamina)

SMEXPO Cara Pertamina Dorong UMKM Naik Kelas

Monday, 26 January 2026
Wakil Gubernur Gorontalo Idah Syahidah Rusli Habibie saat melakukan inspeksi mendadak (sidak) di salah satu dapur Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) penyedia Makan Bergizi Gratis (MBG). (Foto – Dok/Diskominfotik).

UMKM Peluang Jadi Mitra SPPG Selama Ramadan, Wagub: Selama Ramadan, MBG Disesuaikan

Monday, 26 January 2026
Next Post
HONDA BAPONTAR - DAW menunjukan komitmenya untuk selalu dekat dengan masyarakat melalui program Honda Bapontar. (foto: dok-daw)

Seru! Honda Bapontar di Pasar Tanoyan, Menyatu dengan Aktivitas Warga, Siapkan Promo Menarik

Discussion about this post

Rekomendasi

Yusran Lapananda

Merger OPD, Opsi Diera UU 1/2022 (Efisiensi Belanja & Pemangkasan TKD)

Wednesday, 28 January 2026
AKP Dr. Hi. I. Brandes, S.Pd.I., M.Si., M.M., M.K.M., CPHR., CBA., CPM., C.PS., C.GMC., C.TMP., C.HL., C.MTr., CGHR. Dipercaya menjadi kepala terminal untuk pemberangkatan jamaah haji tahun ini.

Pemberangkatan Haji 2026, Perwira Gorontalo Dipercaya Jadi Kepala Terminal

Friday, 23 January 2026
Aktivitas tambang emas illegal di Desa Batu Kramat Kecamatan Paguyaman, Kabupaten Boalemo, Provinsi Gorontalo. (Foto: Roy/Gorontalo Post)

PETI di Batu Kramat Tetap Beroperasi, Penahanan Bos Penambang Tak Beri Efek Jera

Thursday, 29 January 2026
Gubernur Gorontalo Gusnar Ismail saat menyaksikan penandatanganan berita acara pelantikan pejabat administrator dan pengawas, berlangsung di halaman rumah jabatan Gubernur, Kamis (29/1). (Foto – Nova/Diskominfotik).

268 Pejabat Dilantik, Gusnar Kocok Eselon III-IV

Friday, 30 January 2026

Pos Populer

  • AKP Dr. Hi. I. Brandes, S.Pd.I., M.Si., M.M., M.K.M., CPHR., CBA., CPM., C.PS., C.GMC., C.TMP., C.HL., C.MTr., CGHR. Dipercaya menjadi kepala terminal untuk pemberangkatan jamaah haji tahun ini.

    Pemberangkatan Haji 2026, Perwira Gorontalo Dipercaya Jadi Kepala Terminal

    126 shares
    Share 50 Tweet 32
  • Dugaan Gratifikasi dan Korupsi KMP, Tiga Jam Kadispora Kabgor Diperiksa Kejaksaaan

    217 shares
    Share 87 Tweet 54
  • 125 Inovator Ambil Bagian, Biomasa Group Perkuat Budaya Efisiensi Lewat CEP 2026

    60 shares
    Share 24 Tweet 15
  • Pesta Miras di Tempat Umum Dipidana, Tambah Denda Rp 10 Juta Kategori II

    40 shares
    Share 16 Tweet 10
  • Cemburu Berujung Kekerasan, Seorang Siswi di Gorontalo Jadi Korban, Pelaku Diskorsing

    59 shares
    Share 24 Tweet 15
Gorontalopost.co.id

Gorontalo Post adalah Media Cetak pertama dan terbesar di Gorontalo, Indonesia, yang mulai terbit perdana pada 1 Mei 2000 yang beral...

Baca Selengkapnya»

Kategori

  • Boalemo
  • Bone Bolango
  • Disway
  • Ekonomi Bisnis
  • Gorontalo Utara
  • Headline
  • Kab Gorontalo
  • Kota Gorontalo
  • Kriminal
  • Metropolis
  • Nasional
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Pendidikan
  • Persepsi
  • Pohuwato
  • Politik
  • Provinsi Gorontalo

Menu

  • Redaksi
  • Tentang Kami
  • Kontak Kami
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Privacy Policy

Berlangganan dengan email

Masukan email anda untuk menerima pembaruan berita terbaru dan terupdate dari Gorontalo Post

Join 2 other subscribers

© 2025 PT. Gorontalo Cemerlang - Gorontalo Post by Div-TI.

No Result
View All Result
  • METROPOLIS
  • PERISTIWA
  • EKONOMI BISNIS
  • SPORTIVO
  • KORAN DIGITAL

© 2025 PT. Gorontalo Cemerlang - Gorontalo Post by Div-TI.