logo gorontalo post
  • METROPOLIS
  • PERISTIWA
  • EKONOMI BISNIS
  • SPORTIVO
  • KORAN DIGITAL
No Result
View All Result
Logo gorontalo post
  • METROPOLIS
  • PERISTIWA
  • EKONOMI BISNIS
  • SPORTIVO
  • KORAN DIGITAL
No Result
View All Result
logo gorontalo post
No Result
View All Result
Pemkot Gorontalo

Home Olahraga

Jelang Laga Lawan Indonesia, Zhang Yuning Optimistis China Amankan Tiga Poin

Lukman Husain by Lukman Husain
Tuesday, 3 June 2025
in Olahraga
0
Zhang Yuning Simpan Kekuatan China, Titik Lemah Timnas Indonesia Dibongkar: Tidak Ada Ruang untuk Mundur!-@yuningzhang.zyn-Instagram

Zhang Yuning Simpan Kekuatan China, Titik Lemah Timnas Indonesia Dibongkar: Tidak Ada Ruang untuk Mundur!-@yuningzhang.zyn-Instagram

Bagikan ke FacebookBagikan ke TwitterBagikan ke Whatsapp

Gorontalopost.co.id, DISWAY.ID — Pemain depan Timnas China, Zhang Yuning mengungkapkan rasa percaya dirinya pada hari Minggu, 1 Juni 2025.

Zhang mengatakan bahwa timnya siap untuk mengamankan kemenangan dalam pertandingan tandang yang menentukan di kualifikasi Piala Dunia FIFA 2026 zona Asia melawan Timnas Indonesia.

Kekuatan Timnas Indonesia mulai dibedah China, harus ada antisipasi yang mutlak untuk mengamankan 3 poin. Zhang memuji persiapan China setelah sesi latihan publik terakhirnya di Shanghai.

“Kami fokus pada teknik-teknik utama seperti menyerang, bertahan, dan bola-bola mati. Kami telah tampil dengan baik, tetapi dalam pertandingan, kami harus mampu beradaptasi secara fleksibel dengan situasi di tempat,” ujar Zhang Yuning.

Related Post

ORADO Gelar Rakernas Pertama, Perkuat Fondasi Organisasi Menuju Federasi Olahraga Domino yang Profesional 

Bangun Budaya Sehat, KORMI Gorontalo Matangkan Persiapan Agenda Minggu Bugar

Tim PTWP Gorontalo Juara Dekan FOK Cup: Kekompakan Jadi Kunci Kemenangan

Tuntaskan Musim IATC 2025, Pebalap Muda Astra Honda Tampil Tangguh

“Ini adalah pertempuran untuk bertahan hidup. Kemenangan adalah satu-satunya pilihan. Tidak ada ruang untuk mundur,” tambahnya.

Bagi Zhang, sebagai tim tamu, China harus mengubah tekanan menjadi momentum dan menunjukkan kekuatannya, hasil latihan, dan persatuan tim.

Wang Yudong, bintang yang sedang naik daun dalam skuad juga merasa yakin peran parapemain senior akan sangat menentukan.

“Para veteran selalu berbagi pengalaman mereka. Peran saya adalah untuk fokus pada permainan, menggunakan kecepatan dan keterampilan untuk menantang lawan dan membantu menciptakan keunggulan bagi tim,” tutur Wang Yudong.

Sekadar informasi, China dijadwalkan menghadapi Indonesia pada tanggal 5 Juni 2025 di SUGBK, Jakarta, Indonesia.

Kemudian China juga bakal melakoni pertandingan terakhir grup C di kandang sendiri melawan Bahrain pada tanggal 10 Juni di Chongqing, Tiongkok barat daya.

Saat ini, skuad asuhan Branko Ivankovic itu berada di dasar klasemen Grup C dengan enam poin. Poin China sekarang sama dengan Bahrain yakni 6 poin, dan tiga poin di belakang Indonesia yang berada di posisi keempat.

Untuk melaju ke babak playoff sebagai tim keempat di grup, maka Negeri Tirai Bambu itu harus memenangkan kedua pertandingan tersisa.(*)

Tags: Indonesia VS Chinakualifikasi Piala Dunia FIFA 2026 zona AsiaTimnas ChinaTimnas Indonesia

Related Posts

ORADO Gelar Rakernas Pertama, Perkuat Fondasi Organisasi Menuju Federasi Olahraga Domino yang Profesional 

ORADO Gelar Rakernas Pertama, Perkuat Fondasi Organisasi Menuju Federasi Olahraga Domino yang Profesional 

Thursday, 8 January 2026
Bangun Budaya Sehat, KORMI Gorontalo Matangkan Persiapan Agenda Minggu Bugar

Bangun Budaya Sehat, KORMI Gorontalo Matangkan Persiapan Agenda Minggu Bugar

Sunday, 28 December 2025
Tim PTWP Gorontalo Juara Dekan FOK Cup: Kekompakan Jadi Kunci Kemenangan

Tim PTWP Gorontalo Juara Dekan FOK Cup: Kekompakan Jadi Kunci Kemenangan

Tuesday, 23 December 2025
Tuntaskan Musim IATC 2025, Pebalap Muda Astra Honda Tampil Tangguh

Tuntaskan Musim IATC 2025, Pebalap Muda Astra Honda Tampil Tangguh

Tuesday, 28 October 2025
Foto bersama para peserta Badminton Turnamen Astekindo Gorontalo di lapangan Blue Strike, Ahad (12/10). (istimewa)

Badminton Turnamen Astekindo Gorontalo, Seru dan Bahagia

Monday, 13 October 2025
Spektakuler! MIS – SMA Eben Haezar Jaura Honda DBL North Sulawesi Series 2025 

Spektakuler! MIS – SMA Eben Haezar Jaura Honda DBL North Sulawesi Series 2025 

Tuesday, 30 September 2025
Next Post
--

Notre-Dame

Discussion about this post

Rekomendasi

Tiga pelaku kekerasan seksual di amankan Polres Bone Bolango, Kamis (15/1/2026) Foto: Natharahman/ Gorontalo Post.

Modus Pesta Miras, Tiga Pria di Bone Bolango Tega Rudapaksa Gadis Belia

Friday, 16 January 2026
Irjen Pol Widodo

Kapolda Kaget PETI Dekat Mapolres, Picu Banjir di Pohuwato, Pastikan Penindakan

Thursday, 15 January 2026
Ketua Yayasan Kumala Vaza Grup, Siti Fatimah Thaib, bersama pemilik dapur dan Kepala SPPG Pentadio Barat secara simbolis menyerahkan CSR kepada pihak SMP 1 Telaga Biru, Rabu (14/1/2026). (F. Diyanti/Gorontalo Post)

Dukung Program Presiden, Yayasan Kumala Vaza Grup Salurkan CSR ke 20 Sekolah

Wednesday, 14 January 2026
Irjen Pol. Drs. Widodo, S.H., M.H

Kapolda Bakal Ratakan PETI di Pohuwato, Kaget Lihat Langsung Dampak Kerusakan Lingkungan

Thursday, 15 January 2026

Pos Populer

  • Para pejabat pimpinan tinggi pratama di lingkungan Pemprov Gorontalo yang menajalani pelantikan, berlangsung di ruang dulohupa kantor gubernur, Senin (12/1). (foto: tangkapan layar)

    BREAKING NEWS: Gusnar Lantik 25 Pejabat Pemprov, Berikut Nama-namanya

    587 shares
    Share 235 Tweet 147
  • Dukung Program Presiden, Yayasan Kumala Vaza Grup Salurkan CSR ke 20 Sekolah

    76 shares
    Share 30 Tweet 19
  • Kemendikdasmen Salurkan Laptop untuk Sekolah Dasar Dukung Digitalisasi Pembelajaran

    179 shares
    Share 72 Tweet 45
  • Excapator dan Ratusan Alat PETI Diamankan, Hasil Operasi Tim Gabungan Selama Enam Hari, Forkopimda Segera Lakukan Evaluasi

    40 shares
    Share 16 Tweet 10
  • Bupati-Bupati Kita

    46 shares
    Share 18 Tweet 12
Gorontalopost.co.id

Gorontalo Post adalah Media Cetak pertama dan terbesar di Gorontalo, Indonesia, yang mulai terbit perdana pada 1 Mei 2000 yang beral...

Baca Selengkapnya»

Kategori

  • Boalemo
  • Bone Bolango
  • Disway
  • Ekonomi Bisnis
  • Gorontalo Utara
  • Headline
  • Kab Gorontalo
  • Kota Gorontalo
  • Kriminal
  • Metropolis
  • Nasional
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Pendidikan
  • Persepsi
  • Pohuwato
  • Politik
  • Provinsi Gorontalo

Menu

  • Redaksi
  • Tentang Kami
  • Kontak Kami
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Privacy Policy

Berlangganan dengan email

Masukan email anda untuk menerima pembaruan berita terbaru dan terupdate dari Gorontalo Post

Join 2 other subscribers

© 2025 PT. Gorontalo Cemerlang - Gorontalo Post by Div-TI.

No Result
View All Result
  • METROPOLIS
  • PERISTIWA
  • EKONOMI BISNIS
  • SPORTIVO
  • KORAN DIGITAL

© 2025 PT. Gorontalo Cemerlang - Gorontalo Post by Div-TI.