logo gorontalo post
  • METROPOLIS
  • PERISTIWA
  • EKONOMI BISNIS
  • SPORTIVO
  • KORAN DIGITAL
No Result
View All Result
Logo gorontalo post
  • METROPOLIS
  • PERISTIWA
  • EKONOMI BISNIS
  • SPORTIVO
  • KORAN DIGITAL
No Result
View All Result
logo gorontalo post
No Result
View All Result
Pemkot Gorontalo

Home Headline

Traffic Light Eks Andalas Langganan Error

Lukman Husain by Lukman Husain
Thursday, 1 February 2024
in Headline
0
Kondisi Traffic Light di simpang empat Jalan Jhon Aryo Katili (eks Jalan Andalas) Kota Gorontalo hanya lampu warna kuning yang menyala dan membuat arus kendaraan menjadi kacau dan macet. (Foto: Roy/Gorontalo Post).

Kondisi Traffic Light di simpang empat Jalan Jhon Aryo Katili (eks Jalan Andalas) Kota Gorontalo hanya lampu warna kuning yang menyala dan membuat arus kendaraan menjadi kacau dan macet. (Foto: Roy/Gorontalo Post).

Bagikan ke FacebookBagikan ke TwitterBagikan ke Whatsapp

Gorontalopost.id, GORONTALO – Kondisi traffic light yang ada di ruas Jalan Jhon Aryo Katili (eks Jalan Andalas) Kota Gorontalo nampaknya butuh perhatian serius dari pemerintah khususnya Dinas Perhubungan.

Pasalnya, traffic light atau lampu lalu lintas di kawasan itu kerap kali terjadi error atau macet.

Lampu lalu lintas berupa Traffic Light adalah lampu yang mengendalikan arus lalu lintas yang terpasang di persimpangan jalan, tempat penyeberangan pejalan kaki, dan tempat arus lalu lintas lainnya.

Lampu ini yang menandakan kapan kendaraan harus berjalan dan berhenti secara bergantian dari berbagai arah.

Related Post

Gerak Cepat, Brimob Perbaiki Jembatan Putus di Pulubala

ASN Pemprov, Duh, Gaji Blum Maso

Kapolda Kaget PETI Dekat Mapolres, Picu Banjir di Pohuwato, Pastikan Penindakan

Gubernur Gusnar Ismail Terima Laporan Hasil Pemeriksaan BPK Tahun 2024-2025

Sayangnya di simpang jalan John Aryo Katili terdapat dua titik traffic light yang selalu bermasalah yakni Simpang Empat BRI Unit Andalas dan Simpang Empat DPRD Kota Gorontalo.

Baru-baru ini di simpang eks Jalan Andalas Traffic Light di kawasan itu sempat terjadi error.

Dari tiga lampu yang ada yakni Merah, Kuning Hijau, namun yang menyala hanya hijau saja, sementara lampu yang lain tidak menyala.

Kondisi tersebut menyebabkan Lalu-lintas di persimpangan jalur Provinsi tersebut kacau hampir setiap hari.

Dari pantauan Goorntalo Post, traffic light di perempatan tersebut hanya menyala kuning, yang berarti pengendara harus mengurangi kecepatan.

Namun meski di-flashing, kesemerawutan lalu lintas pun tak bisa dihindari karena padatnya kendaraan.

Hal ini karena volume kendaraan besar dan kendaraan pribadi yang melintas dari keempat arah sama-sama tinggi.

Hal ini lebih diperparah tidak adannya petugas lalu lintas yang mengatur arus lalu lintas yang kacau tersebut.

“Kalau pagi ada polisi masih agak mendingan bisa diatur sehingga kekacauan dan kemacetan bisa ditekan. Kalau polisi sudah pergi selesai laksanakan tugasnya, pasti kacau. Sama-sama ingin lebih dulu,” kata Kisman Husain warga Kelurahan Tapa Kecamatan Sipatana, Kota Grontalo.

“Sangat berbahaya. Seharusnya petugas terus stand by karena ini masalah keselamatan,”ungkap Kisman.

Sementara itu Kasat Lantas Polresta Gorontalo Kota AKP Supomo saat dikonfirmasi mengatakan, untuk trafic lght di simpang BRI Andalas, pihaknya telah melaporkan hal ini ke Dinas Peruhubungan.

“Informasi terakhir yang kami terima bahwa Traffic Light tersebut sudah diperbaiki, semoga traffic light tersebut sudah bisa dimanfaatkan,”tandas mantan Kasatlantas Kabupaten Gorontalo Utara (roy)

Tags: Dinas PerhubunganJalan Jhon Aryo KatiliKota GorontaloLampu MerahTraffic LightTraffic Light Eror

Related Posts

Personel Brimob Polda Gorontalo dibantu oleh masyarakat sekitar, melakukan perbaikan jembatan yang putus di Dusun Mohulo, Desa Molalahu, Kecamatan Pulubala, Kabupaten Gorontalo.

Gerak Cepat, Brimob Perbaiki Jembatan Putus di Pulubala

Friday, 16 January 2026
Ilustrasi--

ASN Pemprov, Duh, Gaji Blum Maso

Thursday, 15 January 2026
Irjen Pol Widodo

Kapolda Kaget PETI Dekat Mapolres, Picu Banjir di Pohuwato, Pastikan Penindakan

Thursday, 15 January 2026
Gubernur Gorontalo Gusnar Ismail, Ketua DPRD Provinsi Gorontalo Thomas Mopili bersama Kepala BPK Gorontalo pada pelaksanaan penyerahan LHP kepatuhan atas pengelolaan belanja daerah tahun anggaran 2024 dan 2025, Selasa (13/1). (Foto – Ryan/Diskominfotik)

Gubernur Gusnar Ismail Terima Laporan Hasil Pemeriksaan BPK Tahun 2024-2025

Wednesday, 14 January 2026
KABINET BARU - Gubernur Gusnar Ismail menyaksikan penandatanganan berita acara pelantikan bagi pejabat pimpinan tinggi pratama di lingkungan Pemprov Gorontalo, Senin (12/1). (foto: haris/diskominfotik)

Enam OPD Pemprov Lowong, Gusnar Rombak Kabinet, 25 Pejabat Dilantik

Tuesday, 13 January 2026
MAKIN AKRAB - Pertemuan dua politisi Gorontalo, Rusli Habibie dan Adhan Dambea, Jumat (9/1). Keduanya saling support, Rusli bahkan meminta fraksi Golkar DPRD untuk mendukung program Wali Kota Adhan Dambea. (foto: dok)

Rusli: Golkar Wajib Dukung Program Adhan

Monday, 12 January 2026
Next Post
Proyek revitalisasi drainase di ruas jalan Nani Wartabone (eks Jl, Panjaitan) Kota Gorontalo yang kini dalam pengusutan Polda Gorontalo. (Foto: Roy/Gorontalo Post).

Dugaan Korupsi Proyek Eks Panjaitan, 18 Saksi Diperiksa

Discussion about this post

Rekomendasi

Tiga pelaku kekerasan seksual di amankan Polres Bone Bolango, Kamis (15/1/2026) Foto: Natharahman/ Gorontalo Post.

Modus Pesta Miras, Tiga Pria di Bone Bolango Tega Rudapaksa Gadis Belia

Friday, 16 January 2026
Personel Brimob Polda Gorontalo dibantu oleh masyarakat sekitar, melakukan perbaikan jembatan yang putus di Dusun Mohulo, Desa Molalahu, Kecamatan Pulubala, Kabupaten Gorontalo.

Gerak Cepat, Brimob Perbaiki Jembatan Putus di Pulubala

Friday, 16 January 2026
Irjen Pol Widodo

Kapolda Kaget PETI Dekat Mapolres, Picu Banjir di Pohuwato, Pastikan Penindakan

Thursday, 15 January 2026
Kemendikdasmen Salurkan Laptop untuk Sekolah Dasar Dukung Digitalisasi Pembelajaran

Kemendikdasmen Salurkan Laptop untuk Sekolah Dasar Dukung Digitalisasi Pembelajaran

Saturday, 20 December 2025

Pos Populer

  • Para pejabat pimpinan tinggi pratama di lingkungan Pemprov Gorontalo yang menajalani pelantikan, berlangsung di ruang dulohupa kantor gubernur, Senin (12/1). (foto: tangkapan layar)

    BREAKING NEWS: Gusnar Lantik 25 Pejabat Pemprov, Berikut Nama-namanya

    590 shares
    Share 236 Tweet 148
  • Dukung Program Presiden, Yayasan Kumala Vaza Grup Salurkan CSR ke 20 Sekolah

    79 shares
    Share 32 Tweet 20
  • Kemendikdasmen Salurkan Laptop untuk Sekolah Dasar Dukung Digitalisasi Pembelajaran

    187 shares
    Share 75 Tweet 47
  • Modus Pesta Miras, Tiga Pria di Bone Bolango Tega Rudapaksa Gadis Belia

    46 shares
    Share 18 Tweet 12
  • Bupati-Bupati Kita

    49 shares
    Share 20 Tweet 12
Gorontalopost.co.id

Gorontalo Post adalah Media Cetak pertama dan terbesar di Gorontalo, Indonesia, yang mulai terbit perdana pada 1 Mei 2000 yang beral...

Baca Selengkapnya»

Kategori

  • Boalemo
  • Bone Bolango
  • Disway
  • Ekonomi Bisnis
  • Gorontalo Utara
  • Headline
  • Kab Gorontalo
  • Kota Gorontalo
  • Kriminal
  • Metropolis
  • Nasional
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Pendidikan
  • Persepsi
  • Pohuwato
  • Politik
  • Provinsi Gorontalo

Menu

  • Redaksi
  • Tentang Kami
  • Kontak Kami
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Privacy Policy

Berlangganan dengan email

Masukan email anda untuk menerima pembaruan berita terbaru dan terupdate dari Gorontalo Post

Join 2 other subscribers

© 2025 PT. Gorontalo Cemerlang - Gorontalo Post by Div-TI.

No Result
View All Result
  • METROPOLIS
  • PERISTIWA
  • EKONOMI BISNIS
  • SPORTIVO
  • KORAN DIGITAL

© 2025 PT. Gorontalo Cemerlang - Gorontalo Post by Div-TI.