logo gorontalo post
  • METROPOLIS
  • PERISTIWA
  • EKONOMI BISNIS
  • SPORTIVO
  • KORAN DIGITAL
No Result
View All Result
Logo gorontalo post
  • METROPOLIS
  • PERISTIWA
  • EKONOMI BISNIS
  • SPORTIVO
  • KORAN DIGITAL
No Result
View All Result
logo gorontalo post
No Result
View All Result
Pemkot Gorontalo

Home Metropolis

IDI Gorontalo Obati Seribu Pasien

Lukman Husain by Lukman Husain
Monday, 31 October 2022
in Metropolis
0
IDI Gorontalo Obati Seribu Pasien

FOSE. Ketua IDI Wilayah dan Ketua IDI Kabgor serta Sekda Roni Sampir dan perwakilan rumah sakit MM Dunda Limboto, serta dokter lainnya saat foto bersama disela kegiatan

Bagikan ke FacebookBagikan ke TwitterBagikan ke Whatsapp

Gorontalopost.id —Dalam rangka hari Bakti Dokter Indonesia ke-114 dan HUT Ikatan Dokter Indonesia (IDI) ke-72, IDI Wilayah Gorontalo bekerjasama dengan IDI Kabupaten Gorontalo menggelar kegiatan bakti sosial dengan mengobati seribu pasien, yang dilaksanakan di Kecamatan Batudaa Pantai, Desa Tontayuo, Minggu (30/10).

Ketua IDI Wilayah Gorontalo dr. A.R Mohammad, Sp.PD. FINASIM menjelaskan, kegiatan ini merupakan salah satu program pengurus IDI Wilayah Gorontalo berkolaborasi dengan IDI cabang Se-Provinsi Gorontalo.

Kegiatan ini rutin dilaksanakan setiap enam bulan sekali, karena disemester satu itu ada hari bakti dokter indonesia biasanya jatuh pada bulan mei, kemudian disemester berikutnya dihari ulang tahun IDI dibulan Oktober dan sebenarnya ini akhir dari kegiatan hari bakti dokter indonesia dan awal dari hari ulang tahun IDI.

“Kegiatan ini sengaja dibikin berkolaborasi dengan IDI cabang, sebab, merekalah yang punya anggota dan kami diwilayah hanya sebagai coordinator, sehingga kalau kita (IDI Wilayah,read) yang bikin dan mereka (IDI Cabang) sebagai penonton tidak mungkin sebanyak ini, jadi ini kita limpahkan atau delegasikan semua kegiatan dicabang Kabupaten/Kota masing-masing dan kami hanya membantu dokter ahlinya sebap kami mempunyai dokter ahli yang banyak dan hari ini kita turunkan,” ungkap dr Toni biasa ia disapan.

Related Post

Layanan SIM dan Samsat Drive Thru, Digagas Kapolres Pohuwato, Jadi yang Pertama di Gorontalo

MBG Polres Pohuwato Siap Action

32 Bintara Segera Tempati Barak Siaga Tatya Dharaka

Modus Pesta Miras, Tiga Pria di Bone Bolango Tega Rudapaksa Gadis Belia

Lanjut dikatakan mantan direktur RS MM Dunda Limboto ini, untuk jumlah dokter yang diturunkan pada kegiatan ini, kurang lebih 60 dokter ahli dan ditambah dengan dokter umum 140 orang.

“Ada 200 dokter yang berpartisipasi dalam kegiatan ini dan hasil kesepakatan kami untuk mengantisipasi membludaknya peserta dalam pengobatan gratis, kami sudah melaksanakan rapat awal dari kesiapan lokasi karena ini berada di daerah terpencil dan desa yang terdekat ini ada lima desa, pesertanya dikasih kuota 1000 orang dan mereka (Pemdes,read) cari sendiri yang betul-betul benar-benar tepat sasaran,” pungkasnya.

Ia menambahkan, alasan memilih Desa Tontayuo sebagi lokasi Baksos pengobatan gratis yaitu hasil kesepakatan harus daerah terpencil, karena mereka kan sangat sulit bahkan tidak mungkin dokter ahli mau datang kesini dan sebagai perhitungan pergi pulang dari sini saja mau ke kota sudah saya tanya-tanya untuk sewa kenderaan Rp 200 ribu dan biaya bayar obat Rp 300 ribu, jadi seorang itu ada Rp 500 ribu untuk sekali berobat dan kalau 1000 orang dikali Rp 500 ribu berarti Rp 500 juta untuk biaya pengobatan dan kalau kita datang kesini seperti kita membawa Rp 500 juta untuk masyarakat.

“Selanjutnya kegiatan serupa akan dilaksanakan di Kabupaten Pohuwato dan sudah diminta oleh Ketua IDI Cabang dan nanti mereka sendiri yang akan mencari wilayah terpencik dan saran saya tadi juga kalau bisa dekat lokasi wisata agar setelah mengobati kita berwisata,” tandasnya.

Sementara itu Ketua Panitia dr. Irawan Huntoyungo, Sp. OT. Spesialis Orthopedi menjelaskan, kegiatan ini turut dihadiri seluruh dokter yang ada di Provinsi Gorontalo dan berkolaborasi dengan PMI Kabupaten Gorontalo.

Adapun dasar pelaksanaanya adalah dalam rangka meningkatkan dan menyehatkan bangsa melalui satu IDI terus maju dengan mengusung tema “Berbakti Untuk Negeri, Mengabdi Untuk Rakyat”, serangkaian kegiatan yang dilaksanakan dalam baksos, diantaranya khitanan massal, pengobatan dokter spesialis dan umum, pemeriksaan dokter gigi dan donor darah.

Pesertanya ditargetkan 1000 pasien yang berasal dari 5 desa yang ada di Kecamatan Batudaa Pantai yaitu Desa Olimoo’o, Langgula, Lamu, Biluhu Timur dan tuan rumah sendiri Desa Tontayu, dimana pelayanan dimulai dari dokter Umum, Spesialis dan dokter Gigi,” jelas Irawan . (Wie)

Tags: IDI Gorontalo

Related Posts

Kapolda Gorontalo Irjen Pol. Widodo, S.H., M.H., didampingi Kapolres Pohuwato, AKBP H. Busroni,S.I.K.,M.H., Wakil Bupati Pohuwato, Iwan S. Adam dan sejumlah pejabat daerah serta PJU Polda Gorontalo, meresmikan layanan SIM dan Samsat Drive Thru.

Layanan SIM dan Samsat Drive Thru, Digagas Kapolres Pohuwato, Jadi yang Pertama di Gorontalo

Saturday, 17 January 2026
Kapolda Gorontalo, Irjen Pol. Drs. Widodo,S.H.,M.H. dan Ketua Bhayangkari Gorontalo, Ny. Septiana Widodo, bersama PJU dan didampingi langsung oleh Kapolres Pohuwato, AKBP Hi. Busroni,S.I.K.,M.H. beserta Ketua Bhayangkari Cabang Pohuwato, saat memantau gedung MBG yang telah selesai dibangun.

MBG Polres Pohuwato Siap Action

Friday, 16 January 2026
Kapolda Gorontalo Irjen Pol. Drs. Widodo, S.H., M.H., didampingi Kapolres Boalemo, AKBP Sigit Rahayudi,S.I.K., dan PJU Polda Gorontalo, saat meresmikan bangunan Barak Siaga Tatya Dharaka, Polres Boalemo.

32 Bintara Segera Tempati Barak Siaga Tatya Dharaka

Friday, 16 January 2026
Tiga pelaku kekerasan seksual di amankan Polres Bone Bolango, Kamis (15/1/2026) Foto: Natharahman/ Gorontalo Post.

Modus Pesta Miras, Tiga Pria di Bone Bolango Tega Rudapaksa Gadis Belia

Friday, 16 January 2026
Tiga pemuda diamankan petugas Polsubsektor Asparaga saat kedapatan ngelem di wilayah Desa Bululi Kecamatan Asparaga Kabupaten Gorontalo, Senin ( 12/01/2026) Desa Bululi Kecamatan Asparaga Kabupaten Gorontalo, Senin ( 12/01/2026).

Ngelem Aibon, Tiga Pemuda di Bululi Diamankan

Thursday, 15 January 2026
Petugas kepolisian Brimob Polda Gorontalo membantu warga, khususnya anak-anak sekolah, menyeberangi sungai akibat putusnya jembatan gantung yang menjadi akses utama masyarakat, Selasa (14/01/2026).

Jembatan Putus, Siswa SD di Molalahu Dibopong Polisi

Thursday, 15 January 2026
Next Post
Salut, Pendataan Regsosek Sampai Malam, Mukhanif : BPS Pastikan Semua Tercatat

Salut, Pendataan Regsosek Sampai Malam, Mukhanif : BPS Pastikan Semua Tercatat

Discussion about this post

Rekomendasi

Tiga pelaku kekerasan seksual di amankan Polres Bone Bolango, Kamis (15/1/2026) Foto: Natharahman/ Gorontalo Post.

Modus Pesta Miras, Tiga Pria di Bone Bolango Tega Rudapaksa Gadis Belia

Friday, 16 January 2026
Personel Brimob Polda Gorontalo dibantu oleh masyarakat sekitar, melakukan perbaikan jembatan yang putus di Dusun Mohulo, Desa Molalahu, Kecamatan Pulubala, Kabupaten Gorontalo.

Gerak Cepat, Brimob Perbaiki Jembatan Putus di Pulubala

Friday, 16 January 2026
Irjen Pol Widodo

Kapolda Kaget PETI Dekat Mapolres, Picu Banjir di Pohuwato, Pastikan Penindakan

Thursday, 15 January 2026
Kemendikdasmen Salurkan Laptop untuk Sekolah Dasar Dukung Digitalisasi Pembelajaran

Kemendikdasmen Salurkan Laptop untuk Sekolah Dasar Dukung Digitalisasi Pembelajaran

Saturday, 20 December 2025

Pos Populer

  • Para pejabat pimpinan tinggi pratama di lingkungan Pemprov Gorontalo yang menajalani pelantikan, berlangsung di ruang dulohupa kantor gubernur, Senin (12/1). (foto: tangkapan layar)

    BREAKING NEWS: Gusnar Lantik 25 Pejabat Pemprov, Berikut Nama-namanya

    590 shares
    Share 236 Tweet 148
  • Dukung Program Presiden, Yayasan Kumala Vaza Grup Salurkan CSR ke 20 Sekolah

    79 shares
    Share 32 Tweet 20
  • Kemendikdasmen Salurkan Laptop untuk Sekolah Dasar Dukung Digitalisasi Pembelajaran

    187 shares
    Share 75 Tweet 47
  • Modus Pesta Miras, Tiga Pria di Bone Bolango Tega Rudapaksa Gadis Belia

    46 shares
    Share 18 Tweet 12
  • Bupati-Bupati Kita

    49 shares
    Share 20 Tweet 12
Gorontalopost.co.id

Gorontalo Post adalah Media Cetak pertama dan terbesar di Gorontalo, Indonesia, yang mulai terbit perdana pada 1 Mei 2000 yang beral...

Baca Selengkapnya»

Kategori

  • Boalemo
  • Bone Bolango
  • Disway
  • Ekonomi Bisnis
  • Gorontalo Utara
  • Headline
  • Kab Gorontalo
  • Kota Gorontalo
  • Kriminal
  • Metropolis
  • Nasional
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Pendidikan
  • Persepsi
  • Pohuwato
  • Politik
  • Provinsi Gorontalo

Menu

  • Redaksi
  • Tentang Kami
  • Kontak Kami
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Privacy Policy

Berlangganan dengan email

Masukan email anda untuk menerima pembaruan berita terbaru dan terupdate dari Gorontalo Post

Join 2 other subscribers

© 2025 PT. Gorontalo Cemerlang - Gorontalo Post by Div-TI.

No Result
View All Result
  • METROPOLIS
  • PERISTIWA
  • EKONOMI BISNIS
  • SPORTIVO
  • KORAN DIGITAL

© 2025 PT. Gorontalo Cemerlang - Gorontalo Post by Div-TI.