logo gorontalo post
  • METROPOLIS
  • PERISTIWA
  • EKONOMI BISNIS
  • SPORTIVO
  • KORAN DIGITAL
No Result
View All Result
Logo gorontalo post
  • METROPOLIS
  • PERISTIWA
  • EKONOMI BISNIS
  • SPORTIVO
  • KORAN DIGITAL
No Result
View All Result
logo gorontalo post
No Result
View All Result
Pemkot Gorontalo

Home Bone Bolango

Waspada Investasi Bodong Modus Baru, Bernama Enel Kekuatan Hijau, Wabup Ingatkan ASN Jangan Tertipu

Lukman Husain by Lukman Husain
Friday, 8 July 2022
in Bone Bolango
0
Waspada Investasi Bodong Modus Baru, Bernama Enel Kekuatan Hijau, Wabup Ingatkan ASN Jangan Tertipu

Wabup Merlan Uloli

Bagikan ke FacebookBagikan ke TwitterBagikan ke Whatsapp

Gorontalopost.id – Beragam modus yang dilakukan oknum tidak bertanggungjawab untuk melakukan tipu daya terhadap masyarakat demi meraupu keuntungan melimpah. Saat ini modus terbaru investasi bodong kembali marak di tengah masyarakat.

Investasi bodong mengatasnamakan perusahaan asing yang bergerak di bidang energi terbarukan di Indonesia itu saat itu, selain menyasar warga, juga hingga para Apratur Sipil Negara (ASN) menjadi sasaran empuk.

Termasuk di Kabupaten Bone Bolango, dugaan investasi bodong itu dinamai Enel Kekuatan Hijau atau Enel Green Power. Enel Kekuatan Hijau merupakan kegiatan money game berbasis aplikasi penghasil uang dengan kedok investasi alat pembangkit listrik yang menjanjikan keuntungan sampai dengan 200 persen. Padahal, aplikasi ini merupakan platform investasi ilegal dan tidak memiliki perizinan dari regulator manapun.

Namun ironinnya, banyak Aparatur Sipil Negara (ASN) bahkan di dalamnya ada Pejabat di lingkungan Pemerintah Kabupaten Bone Bolango yang terbuai bahkan ikut mempromosikan dan mengajak orang lain terlibat dalam investasi yang jelas-jelas ilegal dan bodong tersebut. Hal ini praktis mendapat perhatian khusus dari Wakil Bupati Bone Bolango, Merlan S. Uloli.

Related Post

Menjelang Tahun Baru Kawasan Center Point Bonbol Dibanjiri Pengunjung

Libur Nataru Omset Kantin Depan Kampus 4 UNG Menyusut

Air Terjun Huila: Surga Tersembunyi yang Butuh Penataan, Sampah jadi Perusak Pemandangan

Semangat Gotong Royong Warnai Aktivitas di Kampus 4 UNG

Orang nomor dua di Bone Bolango itu menegaskan, sebagai aparatur negara seharusnya taat aturan.”Saya ini orang taat aturan. Jadi hal-hal yang tidak sesuai aturan, yang datang dengan tidak jelas asalnnya. Apalagi bicara uang, saya tidak mendukung, saya menolak keras,”tegas Merlan Uloli. Lebih lanjut Merlan Uloli juga malah mengaku binggung dikait-kaitkan hadir pada peresmian salah satu kantor Enel di Bone Bolango.

Merlan kembali menegaskan, bahwa kehadirannya di kantor tersebut bukan untuk membuka atau meresmikan kantor Enel, tetapi diundang oleh salah satu pejabat di Bone Bolango di ulang tahunnya.

“Beberapa orang yang menanyakan kepada saya kalau saya ada hadir membuka itu kantor Enel. Itu hoaks, itu fitnah, saya tidak mendukung hal-hal yang merusak citra kami sebagai Wakil Kepala Daerah,”tegas Wabup Merlan.

Ia pun mengingatkan kepada jajaran ASN, termasuk Pejabat di lingkungan Pemerintah Kabupaten Bone Bolango dan masyarakat pada umumnya untuk tidak percaya dengan tipuan promosi maupun ajakan untuk ikut join dalam investasi bodong tersebut.

Sesungguhnya apa pun yang tidak sesuai dan merugikan. Apalagi merugikan kita sendiri yang membuat kita masuk dalam rangkaian seperti judi online ataupun multi level dan sebagainya. (roy)

Tags: investasi bodongWabup Merlan Uloli

Related Posts

Menjelang Tahun Baru Kawasan Center Point Bonbol Dibanjiri Pengunjung

Menjelang Tahun Baru Kawasan Center Point Bonbol Dibanjiri Pengunjung

Sunday, 4 January 2026
Libur Nataru Omset Kantin Depan Kampus 4 UNG Menyusut

Libur Nataru Omset Kantin Depan Kampus 4 UNG Menyusut

Tuesday, 30 December 2025
Semangat Gotong Royong Warnai Aktivitas di Kampus 4 UNG

Semangat Gotong Royong Warnai Aktivitas di Kampus 4 UNG

Sunday, 28 December 2025
Jemaat GPIG Kanaan Suwawa Gelar Ibadah Malam Natal, Tekankan Persiapan Hati Sambut Kelahiran Kristus

Jemaat GPIG Kanaan Suwawa Gelar Ibadah Malam Natal, Tekankan Persiapan Hati Sambut Kelahiran Kristus

Saturday, 27 December 2025
Air Terjun Huila: Surga Tersembunyi yang Butuh Penataan, Sampah jadi Perusak Pemandangan

Air Terjun Huila: Surga Tersembunyi yang Butuh Penataan, Sampah jadi Perusak Pemandangan

Saturday, 27 December 2025
Musrenbangdes Dutohe, Perangkingan Usulan Warga untuk Program Prioritas 2026

Musrenbangdes Dutohe, Perangkingan Usulan Warga untuk Program Prioritas 2026

Wednesday, 24 December 2025
Next Post
Syamsu Ajak Jemaah Haji Doakan Bonbol, Memanjatkan Doa Segala Kebaikan di Hari Arafah

Syamsu Ajak Jemaah Haji Doakan Bonbol, Memanjatkan Doa Segala Kebaikan di Hari Arafah

Discussion about this post

Rekomendasi

Tiga pelaku kekerasan seksual di amankan Polres Bone Bolango, Kamis (15/1/2026) Foto: Natharahman/ Gorontalo Post.

Modus Pesta Miras, Tiga Pria di Bone Bolango Tega Rudapaksa Gadis Belia

Friday, 16 January 2026
Irjen Pol Widodo

Kapolda Kaget PETI Dekat Mapolres, Picu Banjir di Pohuwato, Pastikan Penindakan

Thursday, 15 January 2026
Lodrik Dantene Kepala Desa Londoun, Kecamatan Popayato Timur, Kabupaten Pohuwato. Saat di wawancarai

Ekonomi Masyarakat Desa Londoun Meningkat, Tenaga Kerja Banyak Diserap PT BJA

Wednesday, 21 February 2024
Kapolda Gorontalo Irjen Pol. Widodo, S.H., M.H., didampingi Kapolres Pohuwato, AKBP H. Busroni,S.I.K.,M.H., Wakil Bupati Pohuwato, Iwan S. Adam dan sejumlah pejabat daerah serta PJU Polda Gorontalo, meresmikan layanan SIM dan Samsat Drive Thru.

Layanan SIM dan Samsat Drive Thru, Digagas Kapolres Pohuwato, Jadi yang Pertama di Gorontalo

Saturday, 17 January 2026

Pos Populer

  • Para pejabat pimpinan tinggi pratama di lingkungan Pemprov Gorontalo yang menajalani pelantikan, berlangsung di ruang dulohupa kantor gubernur, Senin (12/1). (foto: tangkapan layar)

    BREAKING NEWS: Gusnar Lantik 25 Pejabat Pemprov, Berikut Nama-namanya

    590 shares
    Share 236 Tweet 148
  • Dukung Program Presiden, Yayasan Kumala Vaza Grup Salurkan CSR ke 20 Sekolah

    79 shares
    Share 32 Tweet 20
  • Kemendikdasmen Salurkan Laptop untuk Sekolah Dasar Dukung Digitalisasi Pembelajaran

    188 shares
    Share 75 Tweet 47
  • Modus Pesta Miras, Tiga Pria di Bone Bolango Tega Rudapaksa Gadis Belia

    47 shares
    Share 19 Tweet 12
  • Bupati-Bupati Kita

    50 shares
    Share 20 Tweet 13
Gorontalopost.co.id

Gorontalo Post adalah Media Cetak pertama dan terbesar di Gorontalo, Indonesia, yang mulai terbit perdana pada 1 Mei 2000 yang beral...

Baca Selengkapnya»

Kategori

  • Boalemo
  • Bone Bolango
  • Disway
  • Ekonomi Bisnis
  • Gorontalo Utara
  • Headline
  • Kab Gorontalo
  • Kota Gorontalo
  • Kriminal
  • Metropolis
  • Nasional
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Pendidikan
  • Persepsi
  • Pohuwato
  • Politik
  • Provinsi Gorontalo

Menu

  • Redaksi
  • Tentang Kami
  • Kontak Kami
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Privacy Policy

Berlangganan dengan email

Masukan email anda untuk menerima pembaruan berita terbaru dan terupdate dari Gorontalo Post

Join 2 other subscribers

© 2025 PT. Gorontalo Cemerlang - Gorontalo Post by Div-TI.

No Result
View All Result
  • METROPOLIS
  • PERISTIWA
  • EKONOMI BISNIS
  • SPORTIVO
  • KORAN DIGITAL

© 2025 PT. Gorontalo Cemerlang - Gorontalo Post by Div-TI.