logo gorontalo post
  • METROPOLIS
  • PERISTIWA
  • EKONOMI BISNIS
  • SPORTIVO
  • KORAN DIGITAL
No Result
View All Result
Logo gorontalo post
  • METROPOLIS
  • PERISTIWA
  • EKONOMI BISNIS
  • SPORTIVO
  • KORAN DIGITAL
No Result
View All Result
logo gorontalo post
No Result
View All Result
Pemkot Gorontalo

Home Headline

Terkait Pendidikan, Ini Saran Gusnar Ismail untuk Penjagub Rudy Salahuddin, Penting!

Jitro Paputungan by Jitro Paputungan
Tuesday, 21 May 2024
in Headline
0
Gubernur Gorontalo, Gusnar Ismail

Gubernur Gorontalo, Gusnar Ismail

Bagikan ke FacebookBagikan ke TwitterBagikan ke Whatsapp

Related Post

ASN Pemprov, Duh, Gaji Blum Maso

Kapolda Kaget PETI Dekat Mapolres, Picu Banjir di Pohuwato, Pastikan Penindakan

Gubernur Gusnar Ismail Terima Laporan Hasil Pemeriksaan BPK Tahun 2024-2025

Enam OPD Pemprov Lowong, Gusnar Rombak Kabinet, 25 Pejabat Dilantik

gorontalopost.id – Uang kuliah tunggal (UKT) mahasiswa yang mendapat kritik belakangan ini, mendapat perhatian banyak pihak. Kebijakan kampus mengerek UKT dinilai memberatkan mahasiswa. Terkait dengan itu, Gubernur Gorontalo ke dua, Gusnar Ismail, berharap agar Penjabat (Pj) Gubernur Gorontalo, Rudy Salahuddin yang baru saja menjabat, juga memberikan perhatian yang sama. “Saya mengucapkan selamat kepada pak Rudy, saya menyambut gembira. Beliau punya kapasitas memimpin,”ujar Gusnar Ismail.

Mantan Ketua Partai Demokrat (PD) Provinsi Gorontalo yang kini berkipra di Lemhanas RI itu menyampaikan, secara normatif tugas Pj Gubernur Rudy Salahudin adalah memastikan kebutuhan publik terlayani, dan melanjutkan pembangunan yang sedang berjalan. Kata dia, sebagai pejabat yang masa tugasnya singkat, Pj Gubernur juga harus mampu membuat terobosan yang berdampak untuk masyarakat. Secara khusus, Gusnar Ismail meminta agar Pj Gubernur Rudy Salahuddin, turun tangan dan ikut menangani persoalan UKT yang mengalami kenaikan.

Kenaikan UKT kata dia, tentunya memberatkan mahasiswa, karena nilainya sangat tinggi. Gusnar mengingatkan, jika persoalan UKT tidak tertangani, maka hal itu berbalik belakang dengan tugas pokok negara, yakni mencerdaskan kehidupan bangsa sebagaimana amanat Undang-undang Dasar 1945. Menurut dia, pemerintah dapat menunda program lain, dan mengedepankan urusan pendidikan warga negara. “Dengan arti, semua rakyat dengan mudah masuk perguruan tinggi tanpa ‘terhalangi’ dengan uang kuliah yang tinggi,”tegas Gusnar Ismail.

Sosok yang belakangan ini diusulkan Partai Gerindra sebagai kandidat calon Gubernur Gorontalo itu, memang cukup berpengalaman dalam penanganan urusan pendidikan di Gorontalo. Sebagai mantan Gubernur, ia paham betul apa program yang harus didahulukan, salah satunya yakni urusan pendidikan, tidak heran dalam program pemerintahanya kala itu, pengembangan sumber daya manusia (SDM) menjadi prioritas. (tro)

Tags: gusnar ismailpendidikanPenjagub Gorontaloperguruan tinggiPJ GubernurRudy SalahuddinUKT

Related Posts

Ilustrasi--

ASN Pemprov, Duh, Gaji Blum Maso

Thursday, 15 January 2026
Irjen Pol Widodo

Kapolda Kaget PETI Dekat Mapolres, Picu Banjir di Pohuwato, Pastikan Penindakan

Thursday, 15 January 2026
Gubernur Gorontalo Gusnar Ismail, Ketua DPRD Provinsi Gorontalo Thomas Mopili bersama Kepala BPK Gorontalo pada pelaksanaan penyerahan LHP kepatuhan atas pengelolaan belanja daerah tahun anggaran 2024 dan 2025, Selasa (13/1). (Foto – Ryan/Diskominfotik)

Gubernur Gusnar Ismail Terima Laporan Hasil Pemeriksaan BPK Tahun 2024-2025

Wednesday, 14 January 2026
KABINET BARU - Gubernur Gusnar Ismail menyaksikan penandatanganan berita acara pelantikan bagi pejabat pimpinan tinggi pratama di lingkungan Pemprov Gorontalo, Senin (12/1). (foto: haris/diskominfotik)

Enam OPD Pemprov Lowong, Gusnar Rombak Kabinet, 25 Pejabat Dilantik

Tuesday, 13 January 2026
MAKIN AKRAB - Pertemuan dua politisi Gorontalo, Rusli Habibie dan Adhan Dambea, Jumat (9/1). Keduanya saling support, Rusli bahkan meminta fraksi Golkar DPRD untuk mendukung program Wali Kota Adhan Dambea. (foto: dok)

Rusli: Golkar Wajib Dukung Program Adhan

Monday, 12 January 2026
Para pejabat pimpinan tinggi pratama di lingkungan Pemprov Gorontalo yang menajalani pelantikan, berlangsung di ruang dulohupa kantor gubernur, Senin (12/1). (foto: tangkapan layar)

BREAKING NEWS: Gusnar Lantik 25 Pejabat Pemprov, Berikut Nama-namanya

Monday, 12 January 2026
Next Post
Talkshow Bisik, Cara Mahasiswa Komunikasi UNG Bahas Perkembangan Jurnalistik 

Talkshow Bisik, Cara Mahasiswa Komunikasi UNG Bahas Perkembangan Jurnalistik 

Discussion about this post

Rekomendasi

Tiga pelaku kekerasan seksual di amankan Polres Bone Bolango, Kamis (15/1/2026) Foto: Natharahman/ Gorontalo Post.

Modus Pesta Miras, Tiga Pria di Bone Bolango Tega Rudapaksa Gadis Belia

Friday, 16 January 2026
Irjen Pol Widodo

Kapolda Kaget PETI Dekat Mapolres, Picu Banjir di Pohuwato, Pastikan Penindakan

Thursday, 15 January 2026
Ketua Yayasan Kumala Vaza Grup, Siti Fatimah Thaib, bersama pemilik dapur dan Kepala SPPG Pentadio Barat secara simbolis menyerahkan CSR kepada pihak SMP 1 Telaga Biru, Rabu (14/1/2026). (F. Diyanti/Gorontalo Post)

Dukung Program Presiden, Yayasan Kumala Vaza Grup Salurkan CSR ke 20 Sekolah

Wednesday, 14 January 2026
Irjen Pol. Drs. Widodo, S.H., M.H

Kapolda Bakal Ratakan PETI di Pohuwato, Kaget Lihat Langsung Dampak Kerusakan Lingkungan

Thursday, 15 January 2026

Pos Populer

  • Para pejabat pimpinan tinggi pratama di lingkungan Pemprov Gorontalo yang menajalani pelantikan, berlangsung di ruang dulohupa kantor gubernur, Senin (12/1). (foto: tangkapan layar)

    BREAKING NEWS: Gusnar Lantik 25 Pejabat Pemprov, Berikut Nama-namanya

    587 shares
    Share 235 Tweet 147
  • Dukung Program Presiden, Yayasan Kumala Vaza Grup Salurkan CSR ke 20 Sekolah

    76 shares
    Share 30 Tweet 19
  • Kemendikdasmen Salurkan Laptop untuk Sekolah Dasar Dukung Digitalisasi Pembelajaran

    179 shares
    Share 72 Tweet 45
  • Excapator dan Ratusan Alat PETI Diamankan, Hasil Operasi Tim Gabungan Selama Enam Hari, Forkopimda Segera Lakukan Evaluasi

    40 shares
    Share 16 Tweet 10
  • Bupati-Bupati Kita

    46 shares
    Share 18 Tweet 12
Gorontalopost.co.id

Gorontalo Post adalah Media Cetak pertama dan terbesar di Gorontalo, Indonesia, yang mulai terbit perdana pada 1 Mei 2000 yang beral...

Baca Selengkapnya»

Kategori

  • Boalemo
  • Bone Bolango
  • Disway
  • Ekonomi Bisnis
  • Gorontalo Utara
  • Headline
  • Kab Gorontalo
  • Kota Gorontalo
  • Kriminal
  • Metropolis
  • Nasional
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Pendidikan
  • Persepsi
  • Pohuwato
  • Politik
  • Provinsi Gorontalo

Menu

  • Redaksi
  • Tentang Kami
  • Kontak Kami
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Privacy Policy

Berlangganan dengan email

Masukan email anda untuk menerima pembaruan berita terbaru dan terupdate dari Gorontalo Post

Join 2 other subscribers

© 2025 PT. Gorontalo Cemerlang - Gorontalo Post by Div-TI.

No Result
View All Result
  • METROPOLIS
  • PERISTIWA
  • EKONOMI BISNIS
  • SPORTIVO
  • KORAN DIGITAL

© 2025 PT. Gorontalo Cemerlang - Gorontalo Post by Div-TI.