logo gorontalo post
  • METROPOLIS
  • PERISTIWA
  • EKONOMI BISNIS
  • SPORTIVO
  • KORAN DIGITAL
No Result
View All Result
Logo gorontalo post
  • METROPOLIS
  • PERISTIWA
  • EKONOMI BISNIS
  • SPORTIVO
  • KORAN DIGITAL
No Result
View All Result
logo gorontalo post
No Result
View All Result
Pemkot Gorontalo

Home Kab Gorontalo

Nelson Siap Dukung Kerja Ismail Pakaya, Berharap Kolaborasi Ke Daerah Makin Kuat

Lukman Husain by Lukman Husain
Tuesday, 16 May 2023
in Kab Gorontalo
0
SUASANA jabatan tangan Bupati Gorontalo Prof DR Ir Nelson Pomalingo dan Penjabat Gubernur Ismail Pakaya.

SUASANA jabatan tangan Bupati Gorontalo Prof DR Ir Nelson Pomalingo dan Penjabat Gubernur Ismail Pakaya.

Bagikan ke FacebookBagikan ke TwitterBagikan ke Whatsapp

Gorontalopost.id – Pucuk pimpinan pemerintah Provinsi Gorontalo berganti. Sebagai pimpinan daerah, Bupati Gorontalo Prof DR Ir Nelson Pomalingo menyatakan dirinya siap membantu kerja-kerja Penjabat Gubernur yang baru di bumi Hulondalo. Hal ini disampaikan Nelson, saat menghadiri acara serah terima jabatan (Sertijab) penjabat Gubernur Hamka Hendra Noer Kepada penjabat Gubernur Ismail Pakaya, Senin (15/5/2023) di Aula rumah dinas Gubernur Gorontalo.

“Pertama saya mengucapkan terima kasih dan apresiasi yang begitu besar pada pak Penjabat Gubernur Hamkah Hendra Noer, yang telah bekerja setahun ini membangun daerah. Kedua, selamat datang kepada pak Ismail Pakaya, kami (pemerintah daerah) berkomitmen mendukung kerja-kerja pemerintahan,” ujar Bupati Nelson Pomalingo.

Tentu sambungnya dengan pucuk pimpinan berganti, banyak pula harapan yang digantungkan.

“Saya berharap banyak, pertama, karena beliau (Ismail Pakaya-red),tugasnya melanjutkan pemerintahan, melanjutkan pelayanan kepada masyarakat termasuk juga melakukan pelayanan masyarakat  di Kabupaten Gorontalo,” pinta Nelson.

Related Post

Lurah Bakal Jalani Assesment, Bupati : Pengembangan Kompotensi ASN

149 Pegawai Beralih Status ke Kementrian, Jadi ‘Utusan’ Pusat untuk Petani Gorontalo

Akhir Pekan di Penghujung Tahun, Kawasan Menara Limboto Semakin Ramai

Pasar Murah HUT ke 61 Golkar di Limboto, Warga Dapat Paket Sembako Subsidi Rp60 Ribu

Hal kedua, Mantan Rektor Universitas Negeri Gorontalo itu berharap gubernur yang baru bisa meningkatkan kolaborasi antar daerah, terutama membantu percepatan pembangunan daerah.

“Sehingga kolaborasi itu penting,” harap Nelson.

Tak hanya itu saja, sang profesor mengingatkan, agar penjabat yang baru tak ikut masuk dalam dunia politik.

“Kalau berpolitik itu bahaya bagi penjabat, dan kita berharap tidak terjadi seperti itu,” tegas bupati.

Apalagi salah satu misi Penjabat gubernur saat ini bagaimana merancang pemilu untuk melahirkan pemimpin baru.Apalagi tahun 2024, kata Nelson, tantangan begitu besar, Pemilu serentak.

“Ada Pilpres, Pileg dan Pilkada. Semoga beliau bisa melaksanakan tugas dengan baik. beliau punya pengalaman luar biasa, saya yakin dan percaya beliau bisa melaksanakan tugas dengan baik,” pungkas bupati dua periode itu. (Nat)

Tags: Gubernur GorontaloIsmail PakayaNelson Pomalingoserah terima jabatan

Related Posts

APEL. Bupati Gorontalo Sofyan Puhi saat menyampaikan assesment Lurah se Kecamatan Limboto, pada apel kerja perdana

Lurah Bakal Jalani Assesment, Bupati : Pengembangan Kompotensi ASN

Wednesday, 7 January 2026
Bupati Gorontalo Sofyan Puhi saat menyerahkan SK simbolis bagi149 penyuluh pertanian yang beralih status kepegawaiannya.

149 Pegawai Beralih Status ke Kementrian, Jadi ‘Utusan’ Pusat untuk Petani Gorontalo

Tuesday, 30 December 2025
Akhir Pekan di Penghujung Tahun, Kawasan Menara Limboto Semakin Ramai

Akhir Pekan di Penghujung Tahun, Kawasan Menara Limboto Semakin Ramai

Monday, 29 December 2025
Pasar Murah HUT ke 61 Golkar di Limboto, Warga Dapat Paket Sembako Subsidi Rp60 Ribu

Pasar Murah HUT ke 61 Golkar di Limboto, Warga Dapat Paket Sembako Subsidi Rp60 Ribu

Sunday, 28 December 2025
Siap-siap Konser Awal Tahun di Pasmoli Limboto, Vicky Salamor Jadi Bintang Utama

Siap-siap Konser Awal Tahun di Pasmoli Limboto, Vicky Salamor Jadi Bintang Utama

Saturday, 27 December 2025
Taman Talaga Jadi Tempat Nongkrong Baru Anak Muda

Taman Talaga Jadi Tempat Nongkrong Baru Anak Muda

Saturday, 27 December 2025
Next Post
SUASANA pelaksanaan rapat pimpinan tingkat Kabupaten Gorontalo.

NDH Maksimalkan ‘Eksekusi’ Program 2023

Discussion about this post

Rekomendasi

Isra Mi’raj dan Pembangunan Masjid Raya

Isra Mi’raj dan Pembangunan Masjid Raya

Sunday, 18 January 2026
Kajari Kota Gorontalo Bayu Pramesti, S.H., M.H., bersama jajarannya berpose di momen silaturahmi dengan rekan-rekan media/wartawan, jurnalis, aktivis, dan LSM, Rabu, (14/1/2026). (Foto: Istimewa)

Kejari Kota Tegas Perangi Korupsi, Gandeng Wartawan Dukung Informasi Penyimpangan Keuangan

Monday, 19 January 2026
Tiga pelaku kekerasan seksual di amankan Polres Bone Bolango, Kamis (15/1/2026) Foto: Natharahman/ Gorontalo Post.

Modus Pesta Miras, Tiga Pria di Bone Bolango Tega Rudapaksa Gadis Belia

Friday, 16 January 2026
Irjen Pol Widodo

Kapolda Kaget PETI Dekat Mapolres, Picu Banjir di Pohuwato, Pastikan Penindakan

Thursday, 15 January 2026

Pos Populer

  • Ketua Yayasan Kumala Vaza Grup, Siti Fatimah Thaib, bersama pemilik dapur dan Kepala SPPG Pentadio Barat secara simbolis menyerahkan CSR kepada pihak SMP 1 Telaga Biru, Rabu (14/1/2026). (F. Diyanti/Gorontalo Post)

    Dukung Program Presiden, Yayasan Kumala Vaza Grup Salurkan CSR ke 20 Sekolah

    80 shares
    Share 32 Tweet 20
  • BREAKING NEWS: Gusnar Lantik 25 Pejabat Pemprov, Berikut Nama-namanya

    590 shares
    Share 236 Tweet 148
  • Modus Pesta Miras, Tiga Pria di Bone Bolango Tega Rudapaksa Gadis Belia

    49 shares
    Share 20 Tweet 12
  • Kemendikdasmen Salurkan Laptop untuk Sekolah Dasar Dukung Digitalisasi Pembelajaran

    189 shares
    Share 76 Tweet 47
  • Kapolda Kaget PETI Dekat Mapolres, Picu Banjir di Pohuwato, Pastikan Penindakan

    34 shares
    Share 14 Tweet 9
Gorontalopost.co.id

Gorontalo Post adalah Media Cetak pertama dan terbesar di Gorontalo, Indonesia, yang mulai terbit perdana pada 1 Mei 2000 yang beral...

Baca Selengkapnya»

Kategori

  • Boalemo
  • Bone Bolango
  • Disway
  • Ekonomi Bisnis
  • Gorontalo Utara
  • Headline
  • Kab Gorontalo
  • Kota Gorontalo
  • Kriminal
  • Metropolis
  • Nasional
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Pendidikan
  • Persepsi
  • Pohuwato
  • Politik
  • Provinsi Gorontalo

Menu

  • Redaksi
  • Tentang Kami
  • Kontak Kami
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Privacy Policy

Berlangganan dengan email

Masukan email anda untuk menerima pembaruan berita terbaru dan terupdate dari Gorontalo Post

Join 2 other subscribers

© 2025 PT. Gorontalo Cemerlang - Gorontalo Post by Div-TI.

No Result
View All Result
  • METROPOLIS
  • PERISTIWA
  • EKONOMI BISNIS
  • SPORTIVO
  • KORAN DIGITAL

© 2025 PT. Gorontalo Cemerlang - Gorontalo Post by Div-TI.